Author Archives: admin

Workshop Smart Robot UGM

Bertepatan dengan Hari Pahlawan 10 November 2012, KampungRobot.Net kembali diundang untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman. Kali ini yang mengundang adalah KMDEI Sekolah Vokasi UGM yang mengadakan kegiatan Workshop Smart Robot. Seratusan peserta yang datang dari berbagai kota dan jenjang pendidikan … Continue reading

Posted in Berita, Pelatihan, Seminar | Tagged | Comments Off on Workshop Smart Robot UGM

Smart Robot for Smart Life

Sekolah Vokasi UGM akan mengadakan pelatihan bertema Smart Robot for Smart Life yang insya Alloh dilaksanakan pada tanggal 10 November 2012 yang akan datang. Ada tiga pemateri yang akan mengisi acara tersebut, yaitu Dr. Endra Pitowarna pakar robotika dari PENS, … Continue reading

Posted in Pelatihan, Seminar | Tagged | Comments Off on Smart Robot for Smart Life

Visibot Series 3: Visiobot

Proyek robot dalam serial Visibot – very simple robot (robot sangat sederhana) – yang ketiga ini saya namakan Visiobot yang merupakan singkatan dari Very Simple Obstacle Avoider Robot (robot penghindar rintangan sangat sederhana). Sesuai namanya sebagaimana nama-nama robot dalam serial … Continue reading

Posted in Proyek Robot | Tagged , , | Comments Off on Visibot Series 3: Visiobot

Dukung Proyek Robot Mudah dan Murah

Tulisan berikut diambil dari rubrik Profil Tabloid Komputek Edisi 794 Minggu ke-4 September 2012, yang berisi wawancara Mas Sigit dari Komputek dengan Yudanarko, pendiri KampungRobot.Net. Arief A. Yudanarko punya keinginan yang kuat untuk memajukan edukasi robot di Indonesia. Pria kelahiran … Continue reading

Posted in Berita | Tagged , | Comments Off on Dukung Proyek Robot Mudah dan Murah

Pelatihan Robot bagi Guru dari eks-Karesidenan Pati

Puluhan guru Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) untuk wilayah eks-Keresidenan Pati, Jawa Tengah, pada Jumat mendapatkan pelatihan membuat robot. Menurut Kepala Sekolah SDIT Al Islam Kudus, Istifainzah, di Kudus, pelatihan membuat robot tersebut diikuti sebanyak 24 guru dari 12 sekolah … Continue reading

Posted in Berita, Pelatihan | Tagged , , | Comments Off on Pelatihan Robot bagi Guru dari eks-Karesidenan Pati